Pipa HDPE Wavin

PN atau Pressure Nominal adalah tingkat kekuatan pipa terhadap sebuah tekanan. Biasanya nominal PN direpresentasikan dengan satuan “bar” atau Kg/cm².

Keterkaitan antara kekuatan tekanan pipa juga sering direpresentasikan dengan SDR, atau standar dimensi rasio.

SDR merupakan Rasio diameter untuk ketebalan dinding pipa dengan diameter luar pipa. Biasanya semakin rendah nominal diameter, semakin bersar pula kekuatan pipa dalam terhadap tekanan. Karena Setiap kategori SDR memiliki rating tekanan yang sama.

Seri SDR didasarkan pada diameter dalam dan diameter lain di luar sehingga didapat jumlah ketebalan dinding pipa. Biasanya digunakan dengan pipa plastik.

Untuk mengetaui lebih lanjut tentang produk ini cek halaman product kami

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *